Virtual Coordinator Training (VCT) Batch 6 Yogyakarta
Kegiatan Virtual Coordinator Training (VCT) merupakan salah satu kegiatan pelatihan yang dilaksanakan atas kerja sama SEAMEO-SEAMOLEC dan KEMENDIKBUD. Kegiatan VCT Batch 6 Yogyakarta dilaksanakan pada Tanggal 17 Maret 2020 - 25 April 2020.
Selama kegiatan VCT Batch 6 Yogyakarta, peserta diberikan materi dan tugas yang harus dilaksanakan dan di upload secara online. Peserta juga dibagi menjadi beberapa kelas, yaitu :
- Ki Hajar Dewantara
- Kyai Haji Ahmad Dahlan
- Pangeran Diponegoro
- dr. Wahidin Sudiro Husodo
Materi Pelatihan antara lain :
- Pembelajaran mandiri webex
- Google Classroom
- Host, Moderator dan Presenter
- Google drive, google formulir, Spreadsheet, QR Code
- Memperpendek Link, Merekam Layar dan Youtube
- Pembuatan Narasi dan Flyer
- Pengelolaan Blog
- Jogja Belajar Class
- Video Pembelajaran dan Storyline
Ketugasan yang harus diselesaikan peserta, antara lain :
1. 1x menjadi Host
Tugas dari Host adalah membuat flyer dan merekan (cadangan) presentasi presenter
Dilaksanakan pada,
Hari/Tanggal : Rabu, 08 April 2020
Pukul : 20.00 - 21.00 WIB
Link googe drive flyer : https://bit.ly/2XTjBYb
2. 1x menjadi Moderator
Tugas dari Moderator adalah membuat presensi seminar dan membuat narasi presensi
Dilaksanakan pada,
Hari/Tanggal : Rabu, 01 April 2020
Pukul : 20.00 - 21.00 WIB
Link Presensi : https://bit.ly/Presensi_Membuat_Flyer
3. 1x menjadi Presenter
Tugas dari Presenter adalah memilih materi dan jadwal presentasi, Melakukan Presentasi dan Merekam Presentasi.
Dilaksanakan pada,
Hari/Tanggal : Jum'at, 03 April 2020
Pukul : 20.00 - 21.00 WIB
Link Rekaman Presentasi : https://www.youtube.com/watch?v=4GFy7qYh4C0
Link Materi Presentasi : https://bit.ly/Materi_Batik
4. 4x menjadi peserta Video Conference
Tugas sebagai peserta ini diharuskan mengikuti 4x seminar dalam kegiatan VCT Batch 6 DIY , kemudian 4 presensi kehadiran kita sebagai peserta di jadikan 1 file pdf (combine).
Link Google drive Presensi : https://bit.ly/Rekap_Menjadi_Peserta
5. Pembuatan soal dengan google form
Peserta diharuskan membuat soal pilihan ganda sebanyak 10 soal dengan menggunakan google form kemudian memasukkan link google form
Link pembuatan soal : https://bit.ly/2VtQXLB
6. Pembuatan Video Pembelajaran
Membuat story line video pembelajaran dan hasil produk video pembelajaran yang telah diupload di Youtube dengan menuliskan link google drive storyline pada deskripsi Youtube
Link video pembelajaran : https://www.youtube.com/watch?v=4GFy7qYh4C0
Link Materi Presentasi : https://bit.ly/Materi_Batik
7. Pembuatan Blog
Membuat blog berisi pendidikan atau materi/kegiatan selama VCT Batch 6
Link Blog : https://yettiarifn.blogspot.com/
8. Pembuatan Kelas, Tugas dan Materi di Jogja Belajar Class (JBClass)
Tugas membuat kelas di JB Class, membuat materi dan soal/tugas berisikan screnshoot kelas di JBClass berupa file png, Jpg yang kemudian di pdf Combine
Link file screenshoot JBClass : file:///C:/Users/YETTI/Downloads/png2pdf.pdf